Selamat datang di opocak.blogspot.com

Cara Menghapus/Delet Aplikasi Bawaan Android

Kamis, 14 Maret 201310komentar

Terkadang memang ada hal yang belum kita ketahui dalam mengoperasikan ponsel Android kita karena mungkin kita baru dalam menjajah Android.Kita memang sering mengalami kebingungan dalam meng Uninstall atau Deleted aplikasi bawaan dari android semoga cara di bawah ini bisa membantu.

Syaratnya HH sudah di root, dan cara menghapusnya yaitu :

1. Siapkan Root Explorer.
2. Lalu buka aplikasi Root Explorer yang sudah diinstall tadi.
3. Mount R/O menjadi Mount R/W.
4. Masuk ke direktori system/app/ (disini letak aplikasi – aplikasi tersebut).Hapus saja yang menurut anda tidak perlu jangan dihapus semuanya ya.
5. Jika anda merasa ragu, backup saja dulu copy-paste di tempat yg sama kemudian file yg Copy.apk nya di taruh di folder lain
6. Klik yes setelah kamu memilih file-file yang akan di hapus
7. Jika selesai, Reboot......

File-file yang masih di"anggap" aman untuk di hapus yaitu :


syncmldm.apk, syncmlds.apk, Talk, Task, VoiceSearch, wssyncm lnps.apk,SnsAccountFB, SnsAccountLi, SnsAccountTw, SnsDisclaimer, SnsImageCache, SnsProvider,SamsungWidgetStockClock, SamsungWidgetWeatherClock, SocialHub, SisoDrmProvider,Memo, MusicHub, Phonesky, PhotoRetouch, SamsungApp, SamsunWidgetNews, AnalogClock, Dlna, DrmProvider, DrmUA, Email, EmailWidget, GameHub, Maps, MiniDiary,

Original source : korandroid.com
Share this article :

+ komentar + 10 komentar

14 Maret 2013 pukul 16.07

Mantap gan...thanks infonya..

5 Juni 2013 pukul 10.08

ane iktin tapi klo org nelpon ane kok ga bsa dengerin suara ane ya, itu apa nya yg slh ??

15 Juni 2013 pukul 12.14

kok di hp ane gabisa di buka ya-_-

19 Juni 2013 pukul 08.23

ya emang gitu gan kalo udah di root biasannya emang ada yang sedikit trouble..:D

20 Juni 2013 pukul 13.41

odex.nya dipindah juga nggak?

20 Juni 2013 pukul 21.15

udah diroot apa belum hpnya gan....

29 Juni 2013 pukul 08.24

Iya gan.:D

9 Juli 2013 pukul 23.45

Untuk vandroid t apakah sama caranya?

9 Juli 2013 pukul 23.55

Untuk vandroid t apakah sama caranya?

1 Agustus 2013 pukul 23.06

Iya itu semua untuk OS yang Berplatform Android Jadi sama...:D

Posting Komentar

Makasih Komenannya Sob... :D

 
Support : Infonya asik, askinya info | Spesial Thanks | Teknologi | Unik | Kontroversial
Copyright © 2014. Info Asik - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Modify by Ubaidillah HF
Proudly powered by Blogger